BEBERAPA CARA MENGATASI INSOMNIA YANG WAJIB KALIAN TAU!

Pasti beberapa diantara teman – teman semua pernah merasakan insomnia bukan bahkan sebagian besar orang – orang pernah merasakan nya , insomnia yaitu seperti tidur yang tidak nyenyak atau pun tidak pulas dan bisa juga tidak bisa tidur sama sekali . Biasa nya insomnia sering sekali terjadi karena banyak nya beban pikiran yang menumpuk di kepala kita mau itu masalah akibat pekerjaan, urusan sekolah atau pun sedang bermasalah dengan keluarga atau pun juga dengan teman – teman sekantor atu pun teman – teman sekolah anda.

Dampak buruk yang sering terjadi dan juga yang akan kalian rasa kan kedepan nya jika sering sekali mengalami insomnia adalah seperti kantung mata yang terlihat tidak sehat dan juga menjadi berwarna hitam ,tidak cukup nya tidur atau pun jam istirahat atau jam tidur yang sangat kurang dapat membuat terganggu nya kesehatan seperti menjadi gampang jatuh sakit , tubuh yang sangat lah tidak fit , selalu mengantuk di saat jam yang penting , dampak buruj dari insomnia juga dapat meningkatkan rasa cemas pada diri kita , membuat diri jadi gampang emosi atau pun mudah marah , dan juga dapat menyebabkan kerusakan kulit pada tubuh kita.

Simak lah ulasan – ulasan yang ada dii bawah ini , karena kami akan membahas beberapa- beberapa cara untuk mengatasi insomnia . Nah kalian wajib tahu terutama buat orang – orang yang sering sekali mengalami insomnia dan yang belum pernah mengalami nya setidak nya kalian bisa dan juga dapat mencegah nya agar tidak mengalami insomnia karena akan berdampak sangat buruk bagi kesehatan kita.

1 ) Hindari dan sebaiknya jangan berlebihan dalam tidur siang

Tidur siang akan membuat badan kita terasa sangat fit atau pun bugar , karena kelelahan kita telah terbayarkan semua pada tidur siang . Jika pun ingin tidur siang sebaiknya selama setengah atau pun 1 jam saja . agar dapat terbayarkan dan tidur yang nyenyak pada malam hari nya dan kembali fit atau pun bugar pada pagi hari nya untuk melakukan kegiatan kita sehari – harinya .

2 ) Membuat posisi tidur anda senyaman mungkin

Tidur dengan posisi yang nyaman akan membuat kita semakin nyenyak pada saat tidur , dan akan membuat tubuh kita lebih fit karena nyaman dan juga nyenyak pada saat tidur.

3 ) Lingkungan dan juga ruangan yang bersih dan tidak pengap

Usahakan ruangan tempat tidur kalian selalu di bersih kan dan juga setiap pagi buka jendela untuk mengganti udara agar tidak pengap dan membiarkan cahaya matahari masuk, ruangan yang tidak bersih dan juga pengap pasti lah akan membuat tidur kita jadi tidak nyenyak yang di karena kan lingkungan sekitar nya.